PENDATAAN POTENSI DESA/ PODES TAHUN 2024

Administrator 06 Mei 2024 14:06:18 WITA

Pendataan Potensi Desa/ Kelurahan 2024 telah dimulai yang dilaksanakan oleh Badan Pusat Statistik untuk Desa dan Kecamatan diseluruh Indonesia, termasuk Desa Kaliasem pada hari ini Senin 6 Mei 2024 mendapatkan jadwal. Ada 20 lembar pengisian yang ada didalamnya adalah : 

  1. Keterangan Tempat
  2. Keterangan Petugas dan Narasumber
  3. Keterangan Umum Desa
  4. Kependudukan dan Ketenagakerjaan
  5. Perumahan dan Lingkungan Hidup
  6. Bencana Alam dan Mitigasi Bencana Alam
  7. Pendidikan dan Kesehatan
  8. Sosial Budaya
  9. Olah Raga dan Hiburan
  10. Angkutan, Komunikasi dan Informasi
  11. Penggunaan Lahan
  12. Ekonomi
  13. Keamanan
  14. Keuangan dan Aset Desa
  15. Perlindungan Sosial, Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat
  16. Keterangan Aparatur Pemerintahan Desa/ Kelurahan
  17. Catatan

Semua pertanyaan telah diisi dan disesuaikan dengan keadaan dilapangan, dan tentunya ada pertanyaan yang tidak bisa dijawab secara tepat, setidaknya sudah mendekati, ini disebabkan beberapa hal terutama dalam penyediaan dokumen yang masih perlu diperbaiki dan butuh waktu dan komitmen bersama.

Form Kuisioner PODES 2024 >>>>>

Dokumen Lampiran : PENDATAAN POTENSI DESA/ PODES


Komentar atas PENDATAAN POTENSI DESA/ PODES TAHUN 2024

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Kaliasem

tampilkan dalam peta lebih besar