KEGIATAN POSYANDU CEMPAKA
admin_kaliasem 12 Maret 2025 12:12:16 WITA
Posyandu Cempaka yang terletak di Banjar Dinas Pura Desa Kaliasem, pada hari ini melaksanakan kegiatan, yang dimulai pada pukul 08.30 Wita yang fokus pelaksanaannya di Balai Banjar Pura Desa Kaliasem.
Tampak hadir para Kader Posyandu Cempaka, KPM Desa Kaliasem, Bidan Desa dan perwakilan dari Puskesmas Banjar 1, dan juga para ibu-ibu balita dengan mengajak Balita mereka.
Seperti biasa dimulai dengan pendaftaran kehadiran, ukur lingkar kepala, lingkar bahu, tinggi badan dan juga berat badan. Setelah itu dilakukan penyuluhan/pelayanan kesehatan dan pemberian makanan tambahan (PMT).
Setelah selesai dan dianggap tidak ada lagi yang akan hadir, kegiatan posyandu diakhiri dengan pembuatan laporan manual dan laporan di link yang sudah diberikan.
Balita sehat untuk menatap masa depan yang lebih cerah dan bahagia.
Komentar atas KEGIATAN POSYANDU CEMPAKA
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |