Kegiatan Posyandu Teratai
16 April 2024 09:57:03 WITA
(Late pos 2):
Kegiatan Posyandu selanjutnya dilaksanakan di Posyandu Teratai Banjar Dinas Sekar Desa Kaliasem, yang kegiatannya dipusatkan di Balai Banjar Dinas Sekar pada tanggal 15 April 2024 mulai jam 08.15 WITA. Hadir pada kegiatan tersebut, semua kader posyandu teratai, dari Pustu dan juga KPM Desa.
Penimbangan Balita, cek kesehatan Balita termasuk ibu ibu menyusui, pengukuran panjang balita, lingkar kepala tetap dilakukan disamping juga pemberian PMT berupa bubur dan telur. Langkah-langkah guna antisipasi stunting terhadap Balita masif dilakukan, ini juga dalam rangka mendukung program pemerintah, diisamping memang kewajiban kita menyiapkan anak sehat cerdas agar kelak Desa kita menjadi lebih maju.
Selesai penimbangan dan cek kesehatan, dilanjutkan dengan pengisian Administrasi yang menjadi kewajiban kader, dan melaporkan hasil kegiatan sesuai dengan format yang sudah diberikan.
*) Kaper
Komentar atas Kegiatan Posyandu Teratai
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |